News

Asap putih membubung dari cerobong kecil di atap Kapel Sistina, Vatikan. Diiringi dentang lonceng Basilika Santo Petrus. Pertanda Paus baru telah terpilih. Sejarah baru tercipta. Era baru pun dimulai.